Tergiur Uang dan Popularitas, Pengakuan Pemuda Madiun soal Kasus Bjorka Bikin Polisi Kaget

Puteranegara Batubara
pengakuan tak terduga pemuda Madiun nekat bantu Bjorka

Kepada polisi, MAH mengaku memiliki motif ingin membantu hacker Bjorka menjadi populer dan mendapatkan uang atas perbuatannya. 

Pengakuan tak terduga MAH ini sempat membuat polisi geleng-geleng kepala.

"Motif tersangka, membantu Bjorka agar dapat menjadi terkenal dan mendapatkan uang," tambah Ade.


pengakuan tak terduga pemuda Madiun nekat bantu Bjorka

Dalam hal ini Polri telah mengamankan sejumlah barang bukti dari tersangka. Di antaranya adalah sim card dan handphone milik MAH. 

"Timsus juga sudah mengamankan barang bukti yaitu 1 buah sim card celluler. Kemudian dua unit HP milik tersangka. Kemudian satu lembar KTP atas nama MAH," ujar Ade.

Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Motif Pemuda di Madiun Bantu Bjorka, Polisi: agar Terkenal dan Dapat Uang "
dan " Polri Tetapkan Pemuda di Madiun Tersangka terkait Kasus Bjorka "


Editor : Hikmatul Uyun

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network