Hujan Masih Mengintai Jakarta di Awal Tahun 2023

Kholid Hidayat
Ilustrasi. (Foto : Freepik)

DUMAI, iNewsDumai.Id - Awal tahun 2023, Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di Ibu Kota Jakarta akan diguyur hujan dengan intensitas ringan pada pagi hari, Minggu (1/1/2023).

Lalu pada siang, hujan dengan intensitas lebat disertai petir terjadi di Jakarta Barat, dan untuk Jakarta Selatan dan Jakarta Timur diguyur hujan ringan.

Dan pada malam hari, seluruh wilayah Jakarta akan berselimut awan hingga dini hari.

Lebih lanjut, untuk suhu berada di kisaran 26-30 derajat celcius. Sedangkan kelembapan udara di angka 80-100.

Artikel ini telah dimuat sebelumnya oleh Okezone dengan judul Cuaca Jakarta di Awal Tahun 2023 : Hujan Masih Mengintai

Editor : Kholid Hidayat

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network